IT'S MY LIFE

Jumat, 09 Maret 2012

=tentang dirinya=

Masih saja sering terjaga saat tengah malam....
masih saja tentang dirinya
masih saja teringat sepotong peristiwa lalu
masih saja teringat .....
siapapun pasti akan mengingatnya
atau.....hanya aku yang berlebihan terlalu mengingat ingatnya?
mungkin.....
baginya itu mungkin biasa
tapi tidak bagiku
tak ada yang berani melakukannya.....
kecuali..........dia
baginya mungkin itu biasa.....
tapi tidak bagiku
mungkin sudah dia lupakan.....dibuang jauh entah kemana
tapi tidak bagiku...............
aku justru menyimpannya rapi dalam memoriku
iya...aku ingin menyimpannya
tapi itu membuatku sakit dan terluka
meski begitu aku tak bisa membuangnya
aku tak bisa...sungguh aku tak bisa
karena membuangnya juga membuatku lebih terluka.....






Tidak ada komentar:

Posting Komentar